oke kali ini saya akan membuat tutorial bagaimana setting ring group . apa si ring group itu ?? Ring Group adalah ketika ada panggilan masuk, maka extension yang terdapat pada suatu Group Call dapat berdering secara bersamaan ( Ring-All ) atau secara bergiliran ( Round Robin ) pada beberapa extension.
nah jadi kita akan membuat ketika ada tlp masuk maka semua tlp berbunyi sampai 1 yang mengangkat telepon itu. lebih gampangnya kalian punya 12 sales tapi ketika ada tlp masuk semuanya berbunyi sampai tlp itu ada yang mengangkat .
langsung ke konfigurasi . kali ini saya menggunakan N412 pabx milik yeastar .
masuk ke menu PABX--> Ring group + add
kelompokan semua sales jadi 1 ring . pada gambar diatas saya mencontohkan 3 sales. kemudian save
kalo sudah selesai arahkan ring tadi pada IVR . IVR apa ?? IVR adalah suatu alat yang sering di gunakan di perusahaan Bank, alat ini berfungsi sebagai penghubung antara Pabx dan server / data base yang salah satu fungsinya antara lain jika nasabah ingin mengetahui jumlah saldo tabungan, mentransfer uang, dll maka dengan mengikuti menu yang terprogram di IVR dan juga memasukan
oke cukup sekian
No comments:
Post a Comment